MADU HUTAN organik[8 Feb. 2012, 0:57:00]
Keterangan
Madu Hutan Organik adalah
Madu yang mempunyai kualitas yang tinggi dan merupakan madu alam ( hutan) terbaik di Nusantara yang banyak memiliki manfaat untuk kesehatan masyarakat. Madu yang diproduksi oleh Kelompok Tani merupakan madu organik di Indonesia yang dihasilkan dari proses budidaya menggunakan jenis pakan lebah madu yang jarang dijamah manusia karena adanya sistem kearifan lokal yang melarang menebang pohon atau jenis kayu tertentu. Seperti halnya susu kuda liar, Madu hutan ini juga telah mendapatkan sertifikat organik terdaftar di BPOM RI, dengan merk dagang â MADU ORGANIK/ CENDANA/ WUNTA LUHUâ .