Speed Boat V-28[26 Oct. 2011, 8:25:35]
Speed Boat V-28 dirancang dengan body yang ramping berkecepatan tinggi, cocok digunakan untuk keperluan penyeberangan, wisata, memancing dan menyelam.
SPESIFIKASI
Type : Speed Boat V-28
Bahan Dasar : Marine Fiberglass
Panjang : 8.60 meter
Lebar : 2.30 meter
Tinggi : 1.25 meter
Sarat air : 0.60 meter
KAPASITAS
Penumpang : 6-10 orang
Tangki BBM : 300 liter
Mesin : OBM 2 x 85 / 2 x 115 / 2x200HP
KECEPATAN
Kecepatan Jelajah : 25-30 Mph
Kecepatan Penuh : 35-50 Mph