Joglo Ukir Kudusan[21 Sep. 2011, 2:46:09]
Konstruksi utama dari Rumah Adat Kudus adalah Joglo Tumpang
Sari dengan ukiran yang cantik dan halus di setiap bagian dari komponennya dan ke empat pilarnya atau soko guru sebagai penyangga utama., , ukuran besar soko bisa disesuaikan permintaan, ,