Produk Terbaru
Pada awalnya Media Group Suara Merdeka dimulai dari PT SUARA MERDEKA PRESS yang menerbitkan koran Suara Merdeka.
Setelah 61 th perjalanannya, Suara Merdeka menjadi group media terbesar dan terlengkap di Jawa Tengah dan DI Yogyakarta dengan koran SUARA MERDEKA, koran WAWASAN, tabloid OTOSPEED, tabloid CEMPAKA, Radio TRAX FM, Radio SUARA SAKTI, TV-KU, Cybernews TV ( www.cybernews.tv) dan SUARA MERDEKA ePaper ( www.suaramerdeka.com) .
Dengan wilayah coverage propinsi Jawa Tengah, DI Yogyakarta dan sebagian kecil DKI Jakarta, dan readership lebih dari 600 pembaca. Suara Merdeka Group Media menjadi kekuatan promosi yang diperhitungkan dan bahkan menjadi pilihan utama bagi perusahaan-perusahaan yang menargetkan pasar Jawa Tengah dan DI Yogyakarta. Dengan semboyan SUARA MERDEKA Perekat Komunitas Jawa Tengah, kami sangat mengerti harapan dan karakter masyarakat Jawa Tengah.