CV. Amanah Indonesia sebagai perusahaan supplier yang dapat memberikan solusi kepada pelanggan dengan pelayanan Just in time. Akhirnya kami terdaftar sebagai salah satu perusahaan importir di Indonesia yang berdomisili di Balikpapan, Kalimantan Timur dan memegang beberapa produk dari luar negeri di bidang Pompa Submisurible dari Taiwan, Hydraulic unit dari Amerika dan Italy, drilling product dari China.